Judul :
komputer grafik
Pada pelajaran
kali ini, siswa akan dikenalkan tentang cabang ilmu komputer grafik, dan contoh
– contoh output yang bisa dihasilkan dari ilmu komputer grafik. Dengan mengenal
sedikit tentang komputer grafik diharapkan murid mempunyai dasar untuk berkarya
dibidang desain grafis.
Standard kompetensi: pengenalan komputer grafik
Kompetensi dasar :
- Dengan
mengenal komputer grafik siswa dapat menyebutkan output – output yang
dihasilkan dari komputer grafik.
Waktu : 1 X 90 menit (2 meeting)
kelas : X
Required
Software : Microsoft Publisher, Internet
Explorer
Step of
Project :
A. Materi
Pembelajaran
·
Definisi
komputer grafik
·
Pengertian
pixel
·
Macam – macam image rendering
·
Contoh
aplikasi menggunakan image rendering.
B. Metode Pembelajaran
·
Ceramah
C.
Langkah-langkah Kegiatan
Pembelajaran
Awal:
·
Guru membuka
presentasi tentang komputer grafik: juli 26-komputergrafik.ppt
Kegiatan Inti: menjelaskan isi presentasi
Akhir:
- Guru memberikan pertanyaan review: output apa
yang bisa dihasilkan dari ilmu komputer grafik?
D. Penilaian
Apabila siswa dapat memberikan
jawaban benar minimal 2 maka diberi
nilai 100, bilai Cuma 1 dilinai 70 bila tidak bisa menjawab sama sekali dinilai
50.
No comments:
Post a Comment